Membuat View Mahasiswa
Last updated
Was this helpful?
Last updated
Was this helpful?
Setelah membuat tabel model, langkah selanjutnya adalah kita akan membuat view. Silahkan anda membuat sebuah view dengan nama MahasiswaView
seperti berikut ini.
Kemudian lakukan design terhadap view tersebut seperti berikut ini.
Pada masing - masing component ubah seperti berikut ini.
Component
Name
JTextField 1
npm
JTextField 2
nama
JTextField 3
kelas
JTextArea 1
alamat
JButton 1
simpan
JButton 2
update
JButton 3
hapus
JTable 1
tabel
Kemudian lakukan refactor terhadap component tersebut.